Dalam "Grand Prix of Europe" (2025), Edda, seekor tikus muda berani, menyamar sebagai idolaanya, Ed, untuk ikut balap Grand Prix. Dengan keceriaan dan komedi yang menghibur, Edda harus mengalahkan sabotase lawan dan membuktikan bahwa bahkan yang terkecil bisa mencapai kesuksesan besar! Worldwide Gross: $9,714,576
Perhatian Sebelum Berkomentar:Gunakan bahasa yang baik, hindari kata yang kasar dan jangan spoiler ya! Ingat, ini cuma film. Semua orang punya selera berbeda, dan itu wajar.